Air Supply Akan Menggelar Konser di The Kasablanka Hall, Cek Harga Tiketnya!

Hallo guys! Kabar gembira kembali hadir kepada seluruh pecinta musik di Indonesia. Grup band legendaris asal Australia, Air Supply, rencananya akan menggelar konser di The Kasablanka Hall, Mall Kota Kasablanka, Jakarta. Gelaran konser Air Supply akan digelar pada 10 Desember 2022. Legenda musik soft rock ini mengangkat tema “Lost in Love Experience”. Tentunya kita tidak […]

Cara Menikmati Musik Cadas Dengan Moshing

Hallo guys! Apakah kamu pernah melihat orang diangkat-angkat pada saat mengunjungi acara musik cadas? Atau malah kamu pernah melihat penonton ricuh karena dorong-dorongan hingga sikut-sikutan antar penonton? Kalau pernah melihat hal tersebut, maka itulah yang dinamakan moshing. Moshing atau mosh pit ini merupakan suatu bentuk ekspresi dari pecinta musik punk atau hardcore dengan cara mendorong-dorong […]

Enggak Perlu Bingung! Inilah Perbedaan Gigs, Konser, dan Pensi

Hallo guys! Sebagai pecinta musik kita mestinya harus bangga lagi karena saat ini kita sudah diizinkan kembali untuk menonton acara musik secara tatap muka. Tentunya hal ini disambut sangat baik dengan berbagai event musik yang digelar. Pada tahun ini, hampir semua event musik kembali bergeliat, termasuk festival tahunan yang beberapa tahun terakhir tidak dilaksanakan. Selain […]

Hallo ARMY! Melihat Lebih Jauh Calon Tempat Konser BTS di Jakarta

Boyband paling fenomenal saat ini, BTS rencananya akan menggelar konser di Jakarta. Seperti yang kita ketahui, BTS memiliki basis penggemar yang sangat banyak di Indonesia. Boyband asal Korea Selatan tersebut berhasil menghipnotis para penggemarnya di seluruh dunia lewat lantunan lagu-lagu yang membuat para fans berteriak kegirangan. Setelah pandemi Covid-19 berlalu, BTS akan menggelar konser di […]

7 Deretan Festival Musik Paling Favorit di Indonesia

Halo guys! Indonesia memiliki banyak sekali agenda festival musik dalam satu tahun kalender. Dalam kondisi apapun, gelaran festival musik pasti akan selalu ditunggu-tunggu oleh masyarakat Indonesia. Festival musik ini menjadi salah satu euphoria paling menakjubkan untuk merayakan musik itu sendiri. Meski dalam kondisi pandemi, saat itu banyak yang menggelar festival musik secara virtual. Begitu besar […]

5 Tempat Konser Musik Bertaraf Internasional Di Jakarta

Hallo guys! Menyaksikan aksi panggung dari musisi favorit dalam sebuah konser musik merupakan salah satu hiburan yang sangat dinanti-nantikan oleh para pecinta musik. Tidak bisa dipungkiri, dalam sebuah konser musik kita dapat bernyanyi dengan riang di dalam ratusan hingga ribuan orang yang memadati tempat konser. Jakarta menjadi salah satu kota yang sering menggelar konser musik […]

Nggak Perlu Bingung! Ini Rekomendasi Tempat Konser Beserta Harga Sewanya

Hallo guys! Belakangan ini banyak orang yang gemar untuk datang ke acara konser musik. Bukan tanpa alasan, konser musik ini merupakan salah satu acara penghibur dari kejenuhan akibat rutinitas sehari-hari. Maka tidak heran, jika saat ini banyak konser musik yang diselenggarakan di Indonesia. Dengan maraknya konser musik, maka banyak juga venue untuk menggelar konser musik […]

Mau Menggelar Konser Musik? Ini Dia 7 Model Panggung Musik Terpopuler

Hallo guys! Apakah kamu memiliki rencana untuk menggelar acara konser musik? Dalam suksesnya penyelenggaraan konser musik, tentunya ada beberapa faktor yang harus direncanakan agar bisa berjalan sesuai dengan keinginan. Selain susunan acara, kamu juga harus memperhatikan semua perlengkapan dan peralatan yang mendukung untuk menyelenggarakan konser musik. Salah satunya yaitu faktor dari model panggung yang sangat […]

Seru! Inilah Deretan Festival Musik Terbaik di Indonesia

Hallo guys! Semarak festival musik di Indonesia mulai bergeliat kembali setelah kasus pandemi Covid-19 di Indonesia mulai menurun. Seperti yang kita ketahui, Indonesia dikenal sebagai salah satu negara yang sering menggelar festival musik. Hal ini merupakan salah satu bukti bahwa negara kita dikenal sebagai salah satu penyumbang musisi terbaik sehingga banyak diadakan festival musik sebagai […]

5 Musisi Internasional yang Akan Menggelar Konser Musik Terbaik di Indonesia

Hallo guys! Dengan keunikan dan keberagaman budayanya, Indonesia menjadi salah satu destinasi untuk menggelar konser-konser internasional. Masyarakat Indonesia juga bisa dibilang sangat antusias terhadap dunia musik. Tidak sedikit musisi dari Indonesia yang sudah menunjukan aksinya panggungnya di kancah musik internasional. Hal ini disebabkan oleh banyaknya konser-konser yang diselenggarakan di seluruh Indonesia yang menampilkan musisi dunia. […]