Inilah Festival Musik di Jakarta yang Akan Digelar Pada Sisa Tahun 2022, Dijamin Seru!

Hallo guys! Gelaran festival musik di Indonesia mulai kembali bergelora setelah melandainya pandemi virus Covid-19. Seperti yang kita ketahui, selama dua tahun terakhir kita tidak diizinkan untuk menggelar acara yang mengundang kerumunan akibat pandemi virus Covid-19. Pada saat itu, banyak festival musik yang merubah konsep menjadi konser virtual. Namun, pada tahun 2022 ini kita kembali […]